Ini contoh teks berjalan. Isi dengan tulisan yang menampilkan suatu ciri atau kegiatan penting di desa anda.

Artikel

MUSDES PENETAPAN APBDES PERUBAHAN TAHUN 2020

10 November 2020 11:04:35  Sutyanto  735 Kali Dibaca  Berita Desa

             Doropayung, Suasana di Balai Desa Doropayung nampak ramai, terlihat banyak masyarakat yang datang untuk  mengikuti Musdes Penetapan APBDES Perubahan tahun anggaran 2020 kurang lebih ada sekitar 60 orang yang terdiri darai segenap narasumber dari Kecamatan Pancur, yaitu Bapak Camat pancur ( Bp Suharto, SH ) dan segenap jajarannya , Ibu kapolsek Pancur dan Jajarannya, Danramil Pancur dan jajarannya dan dihadiri pula Bapak kepala Desa Doropayung beserta perangkatnya dan segenap lembaga masyarakat Desa Doropayung.

            Pada acara pagi hari ini Senin 09 Nopember 2020 bapak Kepala Desa Doropayung Bp Achmad Sumaedi dalam sambutannya menyampaikan bahwa dengan adanya wabah Covid-19 maka sebagian dana DD di gunakan untuk Penanganan covid - 19 diantaranya yaitu penyemprotan disinfektan ke seluruh rumah dan tempat-tempat umum yang ada di wilayah Desa Doropayung, selain itu juga membagikan sejumlah masker kepada seluruh warga masyarakat Doropayung dan yang lebih mendapat perhatian lagi yaitu pemberian BLT DD ke sejumlah warga masyarakat yang belum tersentuh bantuan sama sekali baik dari BPNT.PKH,BST dan bantuan lainnya. Bapak Kepala Desa juga menyampaikan seharusnya sesuai dengan SE Bupati bahwa BLT-DD harus di berikan sampai dengan bulan Desember, tetapi karena dana DD sudah tidak mencukupi lagi maka BLT DD untuk bulan Oktober - Desember tidak bisa disalurkan untuk itu perlu di tetapkan APBDES perubahan.

                Acara di lanjutkan dari sejumlah nara sumber yaitu dari Bapak Camat Pancur dan Polsek Pancur kemudian acara di tutup dengan Doa. alhamdulillah acara berlangsung dengan sukses dan Lancar.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Aparatur Desa

 Sinergi Program

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:171
    Kemarin:221
    Total Pengunjung:145.437
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.36.253
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel

30 Juli 2013 | 11.384 Kali
Kontak Kami
26 Agustus 2016 | 9.087 Kali
Sejarah Desa
07 November 2014 | 8.820 Kali
Pemerintahan Desa
09 November 2023 | 8.666 Kali
MUSDESSUS PENETAPAN KPM BLT DD TAHUN 2024
24 Agustus 2016 | 8.650 Kali
Pemerintah Desa
01 Mei 2014 | 8.498 Kali
RT RW
24 Agustus 2016 | 8.493 Kali
Visi dan Misi
24 Agustus 2020 | 825 Kali
LOMBA AGUSTUSAN 2020
22 April 2014 | 925 Kali
Pengaduan
24 Agustus 2016 | 1.262 Kali
Perayaan Hari Kemerdekaan 2016
09 November 2023 | 8.666 Kali
MUSDESSUS PENETAPAN KPM BLT DD TAHUN 2024
22 Agustus 2023 | 403 Kali
TIRAKATAN MALAM 17 AGUSTUS 2023
01 Mei 2014 | 8.418 Kali
LKMD
09 Agustus 2023 | 397 Kali
SOSIALISASI PENDATAAN DAN BIMTEK PEMUTAKHIRAN DATA SDGs tahun 2023